Jumat, 18 Maret 2011

Rekayasa Lingkungan

SISTEM PENYEDIAAN AIR BERSIH PENGERTIAN AIR BERSIH DAN AIR MINUM -Air bersih Air yang digunakan untuk keperluan sehari-hari dan akan menjadi air minum setelah dimasak terlebih dahulu. Patokannya adalah air yang memenuhi persyaratan bagi sistem penyediaan air minum, dimana persyaratan yang dimaksud (menurut PERMENKES No. 416/Menkes/PER/IX/1990) adalah:  Kualitas fisik, Kualitas kimia,  Kualitas biologis, Kualitas radiologis Pengamanan terhadap sistem distribusi air bersih dari instalasi air bersih sampai kepada konsumen - Air minum  Air minum adalah air yang kualitasnya memenuhi syarat-syarat kesehatan yang dapat diminum  Kriteria kualitas air merupakan putusan ilmiah yang mengekspresikan hubungan dosis dan respon efek yang diperkirakan terjadi kapan dan dimana saja...

Teknik Penulisan & Presentasi

teknik penulisan dan presentasi Hakekat Penelitian adalah mengumpulkan informasi sebagaimana adanya,tetapi belum bisa menginformasikan kepada orang lain dan setelah di olah datanya (peroses) barulah kita bisa sampaikan kepada orang banyak. yang bisa kita dapatkan dari hakekat penelitian ini adalah hipotesa (jawaban awal). Metode penelitian ada 2 : Metode dahulu dan metode modern a.Metode dahulu   - Pengalaman sendiri   - Trial and Error   - Naluri   - Pertumbuhannya lambat b.Metode modern   - Pengalaman peneliti lain   - Optimasi   - Metode ilmiah   - perkembangan lebih cepat Logika Penelitian   - Cara menemukan informasi dengan cara masuk akal   - Berproses dengan baik (sistematis) Tahap logika penelitian   - Rumusan masalah  ...

Selasa, 15 Maret 2011

Geometrik jalan Raya

Pengertian Kostruksi jalan raya sebagai sarana transportasi adalah merupakan unsur yang sangat penting dalam usaha meningkatkan kehidupan manusia untuk mencapai kesejahteraannya. Dalam kehidupan kita sehari-hari sebagai mahluk sosial manusia tidak dapat hidup tanpa bantuan orang lain, maka dengan adanya prasarana jalan ini, maka hubungan antara suatu daerah dengan daerah lain dalam suatu negara akan terjalin dengan baik. Sarana yang dimaksud disini adalah sarana penghubung yang melalui darat, laut dan udarah. Dari ketiga sarana tersebut, akan ditinjau prasarana yang melalui darat. Tujuan Geometrik jalan Tujuannya adalah untuk mendesain suatu penampang jalan yang memadai untuk keperluan lalu lintas, tidak saja memperhatikan keamanan dan ekonomisnya biaya, tetapi juga nilai strukturalnya....

Pages 161234 »
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Macys Printable Coupons